KORLANTAS POLRI, Slawi– Dalam rangka mengantisipasi lonjakan kendaraan selama libur panjang, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tegal memperketat pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di jalur menuju objek wisata Guci, …
Masyarakat
- ArtikelHeadlinesKegiatanLalu LintasMasyarakat
Satlantas Polres Aceh Barat Amankan Lalu Lintas di Tiga Lokasi Wisata Pantai
KORLANTAS POLRI, Meulaboh– Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Aceh Barat melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di sejumlah objek wisata pantai pada momen libur panjang Iduladha 1446 Hijriah. Langkah …
- ArtikelHeadlinesLakalantasLalu LintasMasyarakat
Satlantas Polres Tebingtinggi Sigap Tindak Lakalantas Usai Laporan Warga Masuk ke Call Center 110
KORLANTAS POLRI, Tebingtinggi– Satlantas Polres Tebingtinggi menunjukkan kesigapannya dalam merespons laporan masyarakat terkait kecelakaan lalu lintas. Pada Minggu dini hari (8/6/2025) sekitar pukul 01.15 WIB, Call Center 110 Polres Tebingtinggi …
- ArtikelHeadlinesKegiatan/OpsLalu LintasMasyarakatNasional
Satlantas Polres Pesawaran Amankan Ibadah Minggu di Gereja GPIB Immanuel Gedong Tataan
by Redaksi NTMCby Redaksi NTMCKORLANTAS POLRI, Pesawaran – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat serta menjamin kelancaran arus lalu lintas, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pesawaran, Polda Lampung, melaksanakan pengamanan kegiatan ibadah Minggu …
- ArtikelHeadlinesKegiatanLalu LintasMasyarakatNasional
Satlantas Polres Batu Sosialisasi Layanan Call Center 110, Respon Cepat Laporan Masyarakat
KORLANTAS POLRI, Batu- Meningkatkan kualitas pelayanan publik dan memperkuat komunikasi antara masyarakat dan institusi kepolisian, Satlantas Polres Batu kembali menggencarkan sosialisasi layanan Call Center 110 kepada para pemohon Surat Izin …
- ArtikelHeadlinesLalu LintasMasyarakatNasional
Tradisi Silaturahmi Warnai Idul Adha di Bangka Belitung, Satlantas Bangka Tengah Siaga Amankan Arus Lalu Lintas
by itkorlantasby itkorlantasKORLANTAS POLRI, BANGKA TENGAH — Perayaan Idul Adha 1446 Hijriah di Bangka Belitung berlangsung meriah. Tradisi saling bertamu dari rumah ke rumah usai penyembelihan hewan kurban masih terus dilestarikan masyarakat, …
- ArtikelBakti SosialHeadlinesKegiatanMasyarakatNasional
Idul Adha 1446 H, Korlantas Polri Bagikan Hewan dan Daging Kurban ke Masyarakat
KORLANTAS POLRI, Jakarta – Dalam semangat berbagi dan kepedulian terhadap sesama di momen Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriah. Korlantas Polri melaksanakan kegiatan kurban sebanyak 56 sapi dan 11 Kambing. …
- ArtikelBakti SosialHeadlinesMasyarakatNasional
Momen Idul Adha 1446 H, Kakorlantas Bicara Makna Kepatuhan dan Keikhlasan dalam Kehidupan Sehari-hari
KORLANTAS POLRI, Jakarta – Dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1445 H, Kakorlantas Polri Irjen Pol Drs. Agus Suryonugroho S.H, M.Hum menyerahkan puluhan ekor sapi dan kambing di lapangan …
- HeadlinesLalu LintasMasyarakatNasional
Jelang Peringatan Hari Bhayangkara, Kakorlantas Imbau Personel Kedepankan Pelayanan Humanis Bagi Masyarakat
KORLANTAS POLRI, Padang – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara yang diperingati setiap tanggal 1 Juli, Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri berupaya untuk meningkatkan ketertiban dan keselamatan berlalu lintas. Dalam upayanya, …
- ArtikelKegiatanLalu LintasMasyarakatPelayanan
Satlantas Polresta Bulungan Tertibkan Antrean Kendaraan di SPBU Tanjung Selor
KORLANTAS POLRI, TANJUNG SELOR– Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Bulungan menertibkan antrean panjang kendaraan di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) yang ada di wilayah Tanjung Selor. Antrean yang …